Jumat, 21 Desember 2012

Kalimat efektif dan Tidak efektif

          
TUGAS 4
 contoh paragraf yang terdapat kalimat tidak efektif :

            Dia datang dengan hanya membawa dirinya sendiri. sejak kemarin dia hanya diam saja. Surat itu mungkin sudah dia baca.entah apa yang ada di pikirannya saat ini. Sejak pagi dia hanya bermenung. Dia pun pergi, dan dia hanya membawa badannya saja. Sungguh sangat benar-benar malang nasib anak itu.


Contoh paragraf yang terdapat kalimat efektif:
        
        Sistem wajib belajar dan sistem ujian dengan standar nasional yang seragam dapat menghasilkan kekayaan sumber daya manusia (penduduk). Dengan sistem itu juga dapat dihasilakn manusia-manusia yang terlatih dan memilki inti kebudayaan. Selain itu, juga dapat diperoleh manusia yang bergairah belajar, dapat dididik, berdisiplin, peka terhadap urusan kemasyarakatan dan kemanusiaan serta manusia yang terlatih bekerja keras.

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar